AJARI AKU CARA UNTUK BAHAGIA
ISBN : 978-623-6943-61-8
Penulis : Setiani Ika dan Dugy Rama Dwiguna
Penyunting : Setiani Ika
Perancang Sampul : Dugy Rama Dwiguna
Penata Letak : Setiani Ika
Aku
dan Arga memang tumbuh bersama, dengan rentang usia kami yang tidak terpaut
jauh. Namun, cinta kasih Ayah dan Ibu tidak pernah membedakan kami. Mereka
sangat mencintai kami.
Tapi, sebelum Arga lahir. Aku pernah
merasakan ada kesenjangan antara Ayah dan Ibu. Yang tidak aku mengerti. Karna,
usiaku yang masih begitu kecil untuk memahami semuanya. Sehingga aku tidak
terlalu banyak mengingat kejadian itu. Meskipun setelah Arga lahir, perdebatan
masih sering terjadi antara Ayah dan Ibu. Seakan tidak menemui titik terang.
Aku dan Arga kecil tidak pernah tahu
apa penyebab pertengkaran Ayah dan Ibu, yang aku dan Arga tahu hanyalah sikap
Ayah yang begitu over protective kepada kami. Menurutku, hal itu wajar adanya.
Antara Ayah dan anak-anaknya.
Namun,
sikap Ayah melebihi dari Ayah-ayah pada umumnya. Aku sangat merasa bersalah
pada Ibu. Karena, semua kesalahan yang kami perbuat. Ayah selalu melampiaskan
amarahnya kepada Ibu tanpa ampun.
Lalu bagaimana kisah Anggia selanjutnya. Apakah ia mampu bertahan dalam keadaan keluarga yang sedang tidak baik-baik saja ? temukan jawabannya di buku ini.
Buat kalian yang mau order bisa DM ke instagram @pelipur_id atau ke nomor whatsaap : 0895333217985